Visi dan Misi
DESA TITIAN KUALA
Visi
Terwujudnya Desa Titian Kuala Yang Mandiri,Mampu Dalam pengelolaanPotensi Desa
dan Pembangunan Yang Berkelanjutan untuk Mewujudkan Masyrakat yang Agamais,
Berkualitas, Maju, Adil Dan Sejahtera.
Misi
- Memberdayakan Semua Potensi Yang Ada di masyarakat Yang Meliputi :
- Pemberdayaan Sumber Daya Manusia (SDM)
- Pemberdayaan Sumber Daya Alam (SDA)
- Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat.
- Membentuk Badan Usaha Milik Desa (BUMDesa) Sebagai Lembaga Yang
Mengelolah Produktifitas Usaha Masyarakat
- Mengorganisir Kaum Muda desa Titian Kuala Dala Meningkatkan Perannya
Seabagai Kader Pembangunan Dan Kader Pemmpin Masa Depan.
- Membentuk Dan Membangun Kembali Organisasi - Organisasi Masyarakat
Desa Titian Kuala Untuk Membantu Pemerintahan Desa Dalam
Penyelenggaraan Pemerintahan Atas Dasar Kepentingan Masyarakat
Pada umumnya.
- Penertiban Aset Desa Titian Kuala Dan Memanfaatkan Untuk Kepentingan
Seluruh Masyarakat.
- Membangun Relasi Dan Lembaga Pendidikan Formal Pada Lingkup Internal
Dan Eksternal Guna Menunjang Mutu Pendidikan Generasi Muda
Desa Titian Kuala Untuk Menjadi Indifidu Yang Berketuhanan, Bermoral,
Berpengetahuan Luas Dan Mandiri
- Pembangunan, Perbaikan dan Pemeliharaan Infrastruktur Dalam desa Titian
Berdasarkan Skala Prioritas Kebutuhan Masyarakat.
- Optimalisasi Penyelenggaraan Desa Titian Kuala Yang Meliputi :
a.) Penyelenggaraan Pemerintahan
b.) Pelayanan Kepada Masyarakat Yang Cepat,Tepat Dan Benar.
c.) Pelaksanan Pembangunan Dan Mengedepankan Partisipasi Dan
Gotong Royong Masyarakat.
SOPTIAN HADI,S.H.I